Duta Damai BNPT RI Bersama MWC NU Muara Sungkai Hadirkan NII Crisis Center
Duta Damai Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Bersama Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWC NU) Kecamatan Muara Sungkai Lampung Utara menggelar Seminar Kebangsaan Anti Radikalisme dengan menghadirkan NII Crisis Center digedung serbaguna (GSG) Karang Sakti Kecamatan Muara Sungkai Lampung Utara, sabtu 04 Februari 2023. Pendiri NII Crisis Center, Ken Setiawan memaparkan materinya dari pengalaman pribadi …
Duta Damai BNPT RI Bersama MWC NU Muara Sungkai Hadirkan NII Crisis Center Read More »